Archive for the ‘Rumah Islam’ Category

Sekilas Tentang Khitan (Bagi Pria dan Wanita)

MediaMuslim.Info – Khitan tidak hanya dilakukan pada laki-laki, tetapi juga dilakukan pada kaum wanita. Khitan bagi laki-laki adalah memotong semua qulfah (kulit) yang menutupi ujung dzakar,  sedangkan bagi wanita adalah memotong bagian kulit yang menonjol (ke atas) farjinya saja. Baca lebih lanjut

Keluarga Muslim Bersama Tetangga

MediaMuslim.InfoSebagian keruwetan dalam bahterah rumah tangga terkadang akan muncul akibat ulah tetangga. Namun kita harus bijaksana, agar suasana yang seharusnya diredam dan bukan semakin semarak yang akan berakibat tidak baik bagi kehidupan kita bersama. Mungkin ada diantara kita betanya-tanya, bagaimana hal itu bisa terjadi? Baca lebih lanjut

Aqiqah Buah Hati

 

MediaMuslim.InfoAqiqah berasal dari kata ‘Aqq yang berarti memutus dan melubangi, dan ada yang mengatakan bahwa aqiqah adalah nama bagi hewan yang disembelih, dinamakan demikian karena lehernya dipotong, dan dikatakan juga bahwa ia adalah rambut yang dibawa si bayi ketika lahir. Adapun maknanya secara syari’at adalah hewan yang disembelih untuk menebus bayi yang dilahirkan. Baca lebih lanjut

Menindik Telinga Bagi Para Wanita

MediaMuslim.InfoMenindik telinga bagi wanita hukumnya boleh, karena tujuannya adalah untuk memenuhi kebutuhan fitrah wanita untuk berhias. Adanya rasa sakit ketika ditindik tidaklah merupakan halangan, karena hanya merupakan sakit sedikit dan sebentar. Dan menindik telinga seringkali hanya dilakukan ketika anak masih kecil. Baca lebih lanjut

Pacaran???

MediaMuslim.InfoSeorang pemuda yang terlalu lama membujang, kadangkala merasa kesulitan untuk mencari calon istri, keberanian untuk bertandang dan meminang seorang gadis menjadi gamang karena terlalu banyak pertimbangan, akhirnya … pernikahan menjadi sekedar angan-angan karena calon istri belum juga didapatkan. Sulitnya mencari calon istri. “PACARAN” tetap tidak diperbolehkan dan hukumnya haram. Baca lebih lanjut

Pertarungan Seorang Lelaki Dengan Iblis

MediaMuslim.Info – Sepasang Suami isteri  awalnya hidup tenteram dan mereka taat kepada perintah Tuhan, meskipun melarat. Segala yang dilarang Alloh  Subhaanahu Wa Ta’ala dihindari, dan ibadah mereka tekun sekali. Si Suami adalah seorang yang alim yang taqwa dan tawakkal. Tetapi sudah beberapa lama isterinya mengeluh terhadap kemiskinan yang tiada habis-habisnya itu. Ia memaksa suaminya agar mencari jalan keluar. Ia membayangkan alangkah senangnya hidup jika segala-galanya serba cukup. Baca lebih lanjut

Anak Asuh dan Anak Angkat

MediaMuslim.InfoAnak dalam keluarga adalah buah hati belahan jiwa. Untuk anak orangtua bekerja memeras keringat membanting tulang. Anak merupakan harapan utama bagi sebuah mahligai perkawinan. Keberadaan anak adalah wujud keberlangsungan sebuah keluarga, keturunan dan bangsa setelah agama. Namun, anak adalah karunia Alloh Subhaanahu Wa Ta’ala. Baca lebih lanjut

Kabar Gembira Dengan Kelahiran Sang Anak

MediaMuslim.Info – Al-Qur’an telah menyebutkan kabar gembira tentang kelahiran anak dalam banyak ayat dalam rangka mengajarkan kaum muslimin tentang kebiaasaan ini, karena padanya ada pengaruh yang penting untuk menumbuhkan kasih sayang dan cinta di hati-hati kaum muslimin. Baca lebih lanjut

Teliti dalam Mengamati Anggota Keluarga

MediaMuslim.Info – Siapakah teman-teman anak-anak anda? Apakah mereka telah bertemu dengan anda atau engkau mencari tahu tentang mereka? Apa yang dilakukan oleh anak-anak bersama mereka di luar rumah? Apa yang ada sesuatu di dalam laci dan tas mereka, di bawah bantal, kasur dan apa yang mereka rahasiakan? Kemana anak gadis anda pergi dan dengan siapa? Sebagian orangtua tidak mengetahui kalau ternyata di dalam lemari anaknya terdapat gambar-gambar dan kaset video yang tidak mendidik (porno), bahkan kadang-kadang minuman/pil memabukkan. Baca lebih lanjut

Siapa Saja Mahram Kita ?

MediaMuslim.Info – Perlu diluruskan tentang istilah mahram, karena masih banyak orang yang menyebut dengan istilah muhrim, padahal yang dimaksud adalah mahram. Dalam bahasa arab, kata muhrim (muhrimun) artinya orang yang berihram dalam ibadah haji sebelum bertahallul. Sedangkan kata mahram (mahramun) artinya orang-orang yang merupakan lawan jenis kita, namun haram (tidak boleh) kita nikahi selamanya. Namun kita boleh bepergian (safar) denganya, boleh berboncengan dengannya, boleh meliihat wajahnya, tangannya, boleh berjabat tangan, dst. Berikut ini akan dijelaskan siapa saja mahram dari kalangan laki-laki, yakni siapa saja wanita yang haram dinikahi. Adapun mahram dari kalangan perempuan adalah kebalikannya, yakni laki-laki yang haram dinikahi. Baca lebih lanjut

  • Tulisan Terakhir

  • Komentar Terbaru

    Siwak Indonesia (@Si… pada Keutamaan Bersiwak
    cara ziarah kubur se… pada Cara Berziarah Kubur Sesuai De…
    Madrasah Aliyah Keju… pada Dimanakah Hati Kita Berla…
    arianto (@suk_ari) pada Cara Berziarah Kubur Sesuai De…
    nizhaambiq pada Cara Berziarah Kubur Sesuai De…
  • Blog Stats

  • Serba Serbi Tautan


    Susu Kambing Halal
    Tutorial CMS
    MedicRoom
    Food & Drink
    Dede TD
    Global Mediator
    Business And Trade
    KampungBlog.com - Kumpulan Blog-Blog Indonesia
    Religion Blogs - Blog Top Sites
    My Popularity (by popuri.us)
  • RSS Info Sehat

  • Arsip